Salam Mancing Liar
Sore sobat, Setelah kita berbagi info tentang spot mancing liar di daeran cikarang mulai dari spot muara gembong, spot Pintu air perum BCL, dan spot Jembatan dekat pintu 9 kawasan jababeka sekarang kita menuju ke spot yang ada di waduk cirata. Salah satu spot yang menjadi favotit di waduk cirata adalah lengkob Spot Rakit Gandaria Waduk Cirata, dengan posisi di sela perbukitan daerah palumbon. tempat itu sangat nyaman dan anginya tidak terlalu kencang. untuk menuju ke lokasi sobat dari terminal perahu ( Bargas ) Jangari sobat harus naik perahu selama satu jam ke lokasi spot Rakit Gandaria Waduk Cirata ini, lumayan sambil wisata berkeliling dengan perahu hehehe.
Tips persiapan sebelum ke lokasi Spot Rakit Gandaria Waduk Cirata :
Ini dia waktu yang di nantikan sobat mancing liar, saat matahari mulai terbit terdengar gemuruh suara burung di atas bukit yang indah sekali ehm.. nah sobat langsung mulai dengan melempar racikan untuk mengulkan ikan tadi, jangan terlalu jauh sob, cukup satu meter sampai dua meter di depan kita biar ikan ngumpulnya gak terlalu jauh biasanya sobat yang sering mancing ke spot rakit selalu membawa joran lebih dari satu, bahkan sampai 12 joran, jangan nunggu lama lagi sob, langsung lempar umpan cacing dan lumut ke lokasi umpan racikan tadi, biasanya gak nunggu lama pasti ada sambaran ikan, untuk Mancing Liar " Spot Rakit Gandaria Waduk Cirata ini ikannya lumayan besar besar, dan biasanya yang jadi favorit ikan nila babon berat lebih dari 1 kg satunya. untuk setingan pancing di sana dengan bandul timah di bawah dan pancing diatasnya kira-kira 10cm sampai 30 cm.
Setelah sore tiba sekitar jan 15.30 / jam 16.00 bargas jemput untuk pulang, nah disini sob yang paling jengkel karena kadang ikan lagi galak galaknya makanin umpan dan mau gak mau kita harus pulang ninggalin spot itu, tapi jangan kecewa sob kita lanjut di lain waktu.
Baca juga artikel terkail Spot rakit gandaria waduk cirata :
Salam Mancing Liar
Sore sobat, Setelah kita berbagi info tentang spot mancing liar di daeran cikarang mulai dari spot muara gembong, spot Pintu air perum BCL, dan spot Jembatan dekat pintu 9 kawasan jababeka sekarang kita menuju ke spot yang ada di waduk cirata. Salah satu spot yang menjadi favotit di waduk cirata adalah lengkob Spot Rakit Gandaria Waduk Cirata, dengan posisi di sela perbukitan daerah palumbon. tempat itu sangat nyaman dan anginya tidak terlalu kencang. untuk menuju ke lokasi sobat dari terminal perahu ( Bargas ) Jangari sobat harus naik perahu selama satu jam ke lokasi spot Rakit Gandaria Waduk Cirata ini, lumayan sambil wisata berkeliling dengan perahu hehehe.
Foto di ambil sudah sampai rumah
Tips persiapan sebelum ke lokasi Spot Rakit Gandaria Waduk Cirata :
- Untuk hari libur usahakan jam 2 malam sudah di jangari ( pelabuhan bargas )
- Joran untuk spot mancing liar di rakit biasa nya yang lentur dan panjang 150 cm sampai 200cm
- Senar biasanya mengunakan 8lbs sampai 12lbs
- Bawa tempat lumut agar mudah untuk di pasang di kail ( mangkuk )
- Siapkan umpan lumut dan cacing ( beli di jangari lumut Rp 5000 & cacing 10 ribu cukup untuk sehari )
- Buat racikan pengumpul ikan ( Gutukan ) dari pellet + beras bubuk (menir ) + udang rebon + selera sendiri
- Bawa kopi hitam biar gak ngantuk sob, hehehe
Ini dia waktu yang di nantikan sobat mancing liar, saat matahari mulai terbit terdengar gemuruh suara burung di atas bukit yang indah sekali ehm.. nah sobat langsung mulai dengan melempar racikan untuk mengulkan ikan tadi, jangan terlalu jauh sob, cukup satu meter sampai dua meter di depan kita biar ikan ngumpulnya gak terlalu jauh biasanya sobat yang sering mancing ke spot rakit selalu membawa joran lebih dari satu, bahkan sampai 12 joran, jangan nunggu lama lagi sob, langsung lempar umpan cacing dan lumut ke lokasi umpan racikan tadi, biasanya gak nunggu lama pasti ada sambaran ikan, untuk Mancing Liar " Spot Rakit Gandaria Waduk Cirata ini ikannya lumayan besar besar, dan biasanya yang jadi favorit ikan nila babon berat lebih dari 1 kg satunya. untuk setingan pancing di sana dengan bandul timah di bawah dan pancing diatasnya kira-kira 10cm sampai 30 cm.
Setelah sore tiba sekitar jan 15.30 / jam 16.00 bargas jemput untuk pulang, nah disini sob yang paling jengkel karena kadang ikan lagi galak galaknya makanin umpan dan mau gak mau kita harus pulang ninggalin spot itu, tapi jangan kecewa sob kita lanjut di lain waktu.
Baca juga artikel terkail Spot rakit gandaria waduk cirata :
- Sensasi strike nila babon di rakit calingcing waduk cirata
- Mancing liar di pinggiran waduk cirata
- Tips mancing liar kolam apung waduk cirata
- Strike patin raksasa di cililin bandung barat
Salam Mancing Liar